Perbandingan Prosesor Intel vs Prosesor AMD

Perbedaan Prosesor Intel dan AMD

 Jika motherboard adalah jantung dari sistem Anda, Central processing unit (CPU atau Processor) adalah otaknya. Memilih salah satunya saat ini adalah sangat rumit dibanding dulu. Sekarang hanya ada dua pesaing yang tertinggal di pasaran, dan nyaris dengan ratusan processor yang berbeda (ketika anda mempertimbangkan model dan speed) sedikit pusing untuk menjabarkan perbedaan Intel dan AMD.seperti  Intel dan AMD membuat processor yang mempunyai kelas yang sama, kurang lebih seperti pabrikan mobil. AMD lebih murah dari Intel, walaupun Intel mempunyai pangsa pasar yang lebih besar. Hal yang tercepat untuk menilai processor adalah dari clock speednya. Ini dapat dijelaskan dengan sederhana dari operasi yang dapat dihandle per-detiknya (sebuah unit yang diketahui sebagai Hertz, ata Hz).


Untuk jelasnya 3.0 Ghz dapat menghandle 3 milliar operasi perdetik. Tentu saja, speed bukanlah satu-satunya spesifikasi. Cache onboard dan jenis socket adalah faktor definisi yang lain. Ukuran Cache onboard bervariasi antara 512KB dan 1 MB. 1 MB biasanya lebih mahal tetapi performancenya lebih baik.

Jenis socket menentukan motherboard yang mana dapat digunakan. Biasanya nama socket termasuk jumlah dari pin yang dipunyai processor jelasnya, socket 939 mempunyai 939 pin.

Ada satu masa dimana satu gigaherzt (1 GHZ) processor adalah tidak terbayangkan. Tentu, sekarang adalah barang lama.Bagian terpenting sekarang adalah untuk disadari adalah processor dibedakan antara 2.0 dan 4.0 Ghz speed meningkat menjadi kurang penting.

Perbedaan performance antar processor high-end adalah merknya, dan low end processor, hal ini tidak jauh berbeda lagi. Pada waktu yang bersamaan, faktor harga juga meningkat sangat tajam dengan high end processor berharga sekitar 200 hingga 300 dollar lebih.

Anda tidak perlu harus membeli processor yang tercepat. Lebih baik anda mencari motherboard dengan spesifikasi terbaru yang ada. Anda tidak memerlukan processor tercepat untuk bersenang-senang dengan komputer Anda


Intel Corporation


Adalah sebuah perusahaan multinasional yang berpusat di AS dan terkenal dengan rancangan dan produksi mikroprosesor dan mengkhususkan dalam sirkuit terpadu. Intel juga membuat kartu jaringan, chipset papan induk, komponen, dan alat lainnya.

Beberapa produk prosesor Intel yang ada sampai sekarang ini yaitu :


1. Intel® Pentium® 4
2. Intel® Pentium® Dual-Core
3. Intel® Core™2 Duo
4. Intel® Core™2 Quad
5. Intel® Core™2 Extrme
6. Intel® Core™ i7 


AMD (Advanced Micro Devices)

Adalah sebuah perusahaan pembuat sirkuit terpadu, prosesor atau IC (integrated circuit) yang bermarkas di Sunnyvale, California, Amerika. Pabrik pertama berada di Austin, Texas, Amerika dan pabrik kedua berada di Dresden, Jerman yang ditetapkan untuk memproduksi Athlon

AMD juga sudah dikenal oleh dunia, beberapa produknya yaitu :


1. AMD Sempron™
2. AMD Athlon™ FX
3. AMD Athlon™ 64
4. AMD Athlon™ X2
5. AMD Athlon™ X3
6. Athlon™ X4


KEUNGGULAN DAN KEKURANGAN PROSESOR INTEL DAN PROSESOR AMD


  1. Set instruksi pada Intel adalah MMX, SSE,SSE2, dan SSE3, tetapi pada AMD SSE2 dan 3DNow. Tetapi dari sekian banyak istruksi yang dipakai oleh intel sebetulnya telah ada dalam 3DNow-nya AMD yang tidak dimiliki oleh Intel.
  2.  L1 pada Intel maksimal 32K, sedang pada AMD adalah 128K. Bedasarkan beberapa test AMD dengan L1 128K lebih unggul dibanding dengan Intel.
  3. Banyak transistor pada Intel 100 milyar sedang AMD 105 milyar.
  4. Banyaknya Decoder, Integer, FP pada intel lebih sedikit dibanding AMD yang secara signifikan perbedaan tersebut meningkatan kinerja dari AMD.
  5. Temperatur pada Intel dapat diatur oleh processornya sendiri (processor akan mengurangi kecepatan jika processor terlalu panas), pada AMD64 temperatur maksimum adalah 900C. Teknologi Intel lebih unggul dibanding AMD.
  6. AMD lebih unggul dalam pengolahan komunikasi aplikasi, seperti transfer data pada modem, ADSL, MP3, dan Doubly Digital Suround Sound.
  7. Pipeline pada intel lebih panjang dibanding dengan AMD, tetapi pipeline Intel bermasalah pada pertukaran tugas, sehingga pipeline intel kecepatannya melambat berada dibawah AMD.
  8. Intel menang di brand image dan marketnya, sedangkan AMD harganya yang lebih murah.
  9. Pada prosesor Intel Pentium 4 harga standard, kinerjanya lumanyan cepat. Memang sih, untuk urusan grafis masshi kalah dibanding dengan AMD, tapi paling tidak prosesor Intel tidak cepat panas.
  10. Pada prosesor AMD Athlon harga agak murah dibanding Intel. Grafis bagus banget, kecepatannya lumayan, tapi cepet banget panas dibandingkan Intel.


Next Post Previous Post